Kamis, 25 November 2010

Strategi Tingkat Corporate

Oleh : Rodes (Accounting 2008 UMY)

  1. PLN


Jenis Strategi tingkat Perusahaan yang digunakan adalah bergerak pada bidang JASA  KELISTRIKAN DAN SUPPLY TENAGA LISTRIK

Alasan memilih strategi tersebut adalah kebutuhan lsitrik sekarang ini semakin meningkat per tahunnya. Oleh karena itu, keberadaan PLN sangat;ah dibuthkan karena untuk mendorong perekonomian Rakyat dan untuk mencapai kesejahteraan.



  1. INDONESIA POWER


Jenis Strategi tingkat Perusahaan yang digunakan adalah bergerak pada bidang ketenagalistrikan dan mengembangkan usaha-usaha lainnya yang berkaitan

Alasan memilih strategi tersebut adalah

1. Untuk Menciptakan mekanisme peningkatan efisiensi yang terus-menerus dalam penggunaan sumber daya perusahaan.

2. Untuk Meningkatkan pertumbuhan perusahaan secara berkesinambungan dengan bertumpu pada usaha penyediaan tenaga listrik dan sarana penunjang yang berorientasi pada permintaan pasar yang berwawasan lingkungan.

3. Untuk Menciptakan kemampuan dan peluang untuk memperoleh pendanaan dari berbagai sumber yang saling menguntungkan.

4. Untuk Mengoperasikan pembangkit tenaga listrik secara kompetitif serta mencapai standar kelas dunia dalam hal keamanan, keandalan, efisiensi maupun kelestarian lingkungan.



  1. PERUM BULOG


Jenis Strategi tingkat Perusahaan yang digunakan adalah bergerak pada bidang Ketahanan pangan nasional

Alasan memilih strategi tersebut adalah pangan menrupakan kebutuhan primer setiap manusia. Oleh karena itu, untuk menjaga ketahanan pangan dibutuhkan perusahaan yang khusus menangani pangan ini. Apabila surplus akan di ekspor dan apabila deficit maka bulog akan mengimpor. Jadi, ketersediaan pangan nasional tergantung data dari Bulog.



  1. BUMA


Jenis Strategi tingkat Perusahaan yang digunakan adalah bergerak pada bidang Supporting, Jasa, Machinery, Engineering dan Construction

Alasan memilih strategi tersebut adalah untuk  Mengutamakan kualitas produk yang dihasilkan sesuai dengan standar custumer,  Memberikan pelayanan yang terbaik pada Customer, Menempatkan sumber daya manusia pada posisi yang tepat, Memberikan harga yang kompetitif.

0 komentar:

Info Muda Mendunia

Popular Posts

Diberdayakan oleh Blogger.